Untuk mendapatkan gratis ongkir bisa kunjungi Marketplace kami

Rp112.000

BukuBaru

SKU: TP1204044079 Kategori: Tag:

Buku Esensi Sistem Ekonomi Islam dan Perbankan Syariah Pada Era Disrupsi
Penulis ; Suhardi M. Anwar
Ukuran :x, 130 hlm, Uk: 15.5×23 cm
No ISBN: 978-623-02-1318-2
Cetakan Pertama :Juli 2020

Buku ini menyodorkan suatu perspektif yang berbeda mengenai sistem ekonomi dan perbankan syariah. Persoalan sistem ekonomi dan perbankan syariah yang terjadi di era disrupsi harus dituliskan dengan tuntas bukan hanya sekadar praktik tetapi memiliki landasan dalam merealisasikannya. Buku ini berisikan tentang sistem ekonomi zaman Rasulullah hingga sistem ekonomi dan perbankan syariah pada era disrupsi karena penerapan yang terjadi setiap zaman selalu berubah. Buku yang diberi judul Esensi Sistem Ekonomi dan Perbankan Syariah pada Era Disrupsi menguraikan dengan jelas bahwa perekonomian Islam harus diterapkan pada era disrupsi. Lima bagian yang disajikan dalam buku ini diawali dengan mengenal konsep perekonomian di zaman Rasulullah, konsep perbankan, esensi sistem ekonomi syariah, pengenalan bank syariah, dan penerapan sistem ekonomi dan perbankan syariah pada era disrupsi.

Buku bisa menjadi salah satu referensi terutama dalam dunia perkuliahan sebagai buku ajar dalam mata kuliah sistem ekonomi syariah, ekonomi Islam, riset pemasaran, dll., yang ada kaitannya. Bagi pelajar, buku ini juga akan membantu mengetahui serta dijadikan sebagai landasan dalam pengurusan ekonomi yang sesuai dengan aturan Islam. Begitu pula dengan para enterepreneur agar lebih bijak dan sesuai dengan ajaran Islam dalam mempraktikkan sistem ekonomi Islam.
Kelebihan kami :
*Buku Baru
*Original
*Pengiriman Cepat
*Stok selalu tersedia
*Packing aman & rapi
*Garansi 100% jika produk rusak/cacat/tidak sesuai KAMI GANTI atau UANG ANDA KEMBALI

Informasi Tambahan

Berat 325 gram